Jakarta: Daihatsu akhirnya mengumumkan harga resmi All New Terios. Saudara kembar Rush ini dibanderol mulai dari harga Rp195,2 juta hingga Rp252 juta.
Berdasarkan keterangan resmi Daihatsu yang diterima redaksi, harga All New Terios varian terendah masih menggunakan harga lama atau tidak ada kenaikan. Hal ini cukup unik mengingat biasanya untuk harga mobil baru, khususnya All New, mengalami kenaikan harga.
Daftar Harga All New Daihatsu Terios
Terios 1.5 X MT
Harga baru: Rp195.200.000
Harga lama: Rp195.200.000
Terios 1.5 X MT Deluxe
Harga baru: Rp205.200.000
Harga lama: Rp205.500.000
Terios 1.5 X AT Deluxe
Harga baru: Rp215.200.000
Harga lama: Rp216.350.000
Terios 1.5 R MT
Harga baru: Rp227.900.000
Harga lama: Rp227.900.000
Terios 1.5 R AT
Harga baru: Rp237.900.000
Harga lama: Rp 242.000.000
Terios 1.5 R MT Deluxe
Harga baru: Rp237.900.000
Harga lama: Rp238.100.000
Terios 1.5 R AT Deluxe
Harga baru: Rp247.900.000
Harga lama: Rp252.000.000
Isuzu Panther hingga saat ini mesih dipelajari untuk kehadiran generasi terbaru.…
Semua varian dan warna tersedia untuk Anda yang ingin menebus SUV diesel untuk mudik.…
Proses pengangkutan unit Xpander sekaligus menjadi lokasi peresmian ekspor pedana tersbut, berlangsung di Indonesia Kendaraan Term…
Untuk Anda yang mengincar Xpander untuk dipakai mudik, harus gigit jari.…
Lebih dari separuh komponen yang digunakan Traga merupakan komponen buatan Indonesia.…
Kloningan AMG G63 6x6 dijuluki sebagai BAIC BJ80 6x6. …
Tak ingin harga terlalu tinggi dan menekan jumlah varian, sebab Cortez 1.5 hanya ada transmisi manual.…
Salah satu penyebabnya adalah kondisi ban yang sudah botak dan telah menyentuh batas akhir pemakaian (ITW), karena ban seperti ini…
Traga diklaim memiliki ukuran bak kargo yang lebih luas. Ukurannya mencapai 4,6 meter persegi, atau 60 galon air. Untuk dapur pacu…
Lalu apa saja ciri-ciri wiper yang tak layak pakai atau sudah harus diganti?…
Bukalapak salah satu toko online yang berpartisipasi di Harbolnas 2017.…
All New Suzuki Ertiga bakal dirakit di Indonesia.…
Keduanya mendapatkan upgrade eksterior dan interior seperti konsol tengah dengan arm rest yang bisa digeser.…
Hyundai tawarkan Santa Fe dan Tucson Special Edition khusus di IIMS 2018.…
Wuling Cortez 1.500 cc sudah mulai tersedia.…
New Lexus ES bakal diperkenalkan perdana di Tiongkok.…
Suzuki Ertiga terbaru berubah total, termasuk bagian mesinnya.…
Porsche Panamera Turbo berbagi mesin dengan Bentley Bentayga…
Pagani Huayra Coupe terakhir terinspirasi desain livery yang digunakan oleh pembalap F1 Lewis Hamilton.…
Beredar foto yang kemungkinan adalah interior dari Suzuki Ertiga baru.…
Pabrik Suzuki di Gujarat India mulai ekspor All New Swift.…